Monthly Archives: December 2013

paris trip in bullet points (and lots of pictures)

Pagi-pagi sebelum berangkat baru nyadar kalo tiket gue udah di check-in secara otomatis oleh Finnair. Dan gue dapet tempat duduk di sebelah emergency exit. Pertama kalinya seumur hidup bisa duduk distu. Helloooooo….extra legs space! Kalo bawa anak gak mungkin banget nih kejadian. Ini pasti pertanda my paris trip is gone be awssoooome Gak seperti dugaan […]

racun-racun belanja dari paris

1. La Vallee Village Sekedar info aja, ya. Kali-kali ada yang belum tau. Di Paris ada beberapa factory outlet yang lumayan beken, salah satunya La Vallee ini. Sebenernya letaknya agak di luar kota Paris, tepatnya dimana gue kurang tau karena waktu ke sana disetirin Irwan dan April sementara gue tinggal tidur di jok belakang. Tapi […]

stand up and take it

McSteamy once said: “Say it loud and go from there. If you love somebody, you tell ’em, even if you’re scared.” And so Jackson decided to say it outloud. Seriusan yaaaaaaah….udah dua malem susah tidur kepikiran adegan ini terus. Dan tega-teganya adegan gantung gini ditaro pas sebelum mid season break. Literally total eclipse of the […]

besok ke paris

Besok ke Paris naik pesawat jam 9 pagi. Dan tengah malam begini baru mau mulai packing. Cuma perjalanan singkat aja sih, bawaannya gak banyak, packing besok pagi juga bisa tapi sama Mikko dipaksa packing malam ini takut besok bangun kesiangan. Sampai saat ini kok sama sekali gak ada excitementnya soal jalan-jalan ke Paris. Yang bikin […]

alis isi

Di tempat tidur, di pelukan isi, Kai mengelus alis isinya “Ini (alis) turun kalau isi lagi marah” ucapnya Isi jadi terharu dan dalam hati berjanji untuk lebih sabar menghadapi Kai, anak kami yang sangat sensitif itu.

serba-serbi finlandia: tetap hangat di musim dingin

Sudah mulai masuk musim dingin. Beberapa blog yang gue kunjungi udah mulai menulis serba-serbi musim dingin di negara tempat tinggalnya masing-masing. Jadi ikut membandingkan dengan keadaan di sini, di negara kulkas tercinta. Biarpun tahun ini musim dingin tampaknya datang terlambat (udah Desember begini suhu baru minus 2 dan salju tumben-tumbenan belum turun), tapi pada umumnya […]